Hal Penting Mengikuti Job Fair

Apa sekiranya hal penting yang harus diperhatikan ketika mengikuti Job Fair? registrasi? CV? memilih perusahaan?

Kalau menurut saya yaitu waktu kehadiran. Yaps! dengan datang lebih awal, kita lebih leluasa mendaftar banyak perusahaan. Jika datangnya telat, peserta sudah penuh dan sesak, membuat antrian sangat panjang. Kalau melihat antrian panjang, bukannya mau melamar, malah bisa membuat malas untuk apply di perusahaan tertentu.

So, usahakan datang lebih awal, bila perlu sebelum acaranya dimulai, hehehe.

Tinggalkan komentar

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.